Cara Membuat Tulisan Whatsapp Warna Biru Yang Unik

Tags

Whatsapp adalah sebuah aplikasi jejaring sosial untuk berkirim pesan baik pesan teks, gambar, audio, dokumen dan video.

Whatsapp atau yang biasa di singkat WA memberikan sesuatu hal yang lain dari pada jejaring sosial yang lain, ini terbukti dengan banyaknya pengguna Whatsapp bahkan aplikasi ini sudah bisa di bilang sebagai salah satu aplikasi yang selalu di pasang dan di gunakan untuk berkirim pesan.

Untuk menambah kenyamanan dan kepuasaan anda dalam berkirim pesan dengan Whatsapp ada sebuah aplikasi yang bisa membuat tulisan kamu menjadi Warna Biru yang Unik sehingga teks yang akan kamu kirim menjadi lebih beda dari pada biasanya.

Berikut cara membuat Blue Text di Whatsapp :

Pertama, Download dan Install/Pasang App WhatsBlueText Fancy Text Generator Pro di Google Play Store.

Kedua, buka aplikasi dan Start Writting (mulai menulis).

Ketiga, selanjutnya kamu tinggal menulis pada kolom yang telah di sediakan yaitu Input Text dan setelah itu kamu bisa memilih gaya tulisan yang kamu suka misalnya tulisan warna biru setelah itu kamu tinggal pilih tombol Share yang terdapat di samping tulisan.

Keempat, Pilih Whatsapp.

Kelima, kamu tinggal klik tombol kirim di Whatsapp seperti biasanya.


Aplikasi WhatsBlueText bisa kamu gunakan tidak hanya di Whatsapp saja tapi bisa anda gunakan di aplikasi chattings lainnya seperti Telegram, Facebook, Line dll.

Artikel Terkait